Sabtu, 18 Juli 2015

Cara Menyelamatkan Foto Handphone Anda

Pernah kehilangan foto penting dari handphone? Baik karena terhapus, terformat atau sebab lainnya. Dibutuhkan cara menyelamatkan file foto dari memory Handphone Anda agar momen indah yang ada tetap terjaga.
Berikut langkah yang bisa Anda lakukan agar file foto teta aman.
1. Periksa memory handphone secara rutin baik kapasitas maupun kondisinya.
2. Usahakan melakukan back up file secara rutin baik dari memory internal handphone ke memory external, atau  dari memory external handphone ke media penyimpanan lain misalnya PC, Laptop atau HDD External.
Bagi yang belum memiliki peralatan tersebut, Anda bisa datang ke penyedia jasa yg bisa membantu  copy file dari Handphoe ke Keping DVD atai ke flashdisk.
3. Anda juga bisa melakukan backup file secara online. Telah tersedia beberapa layanan penyimpanan online yang bisa Anda Gunakan seperti Google Drive, Dropbox, Mediafire, Ziddu dll. Anda bisa mempelajari cara mendaftar penyimpanan online seauai dengan kebiutuhan Anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar